Text
Manajemen Keuangan 1
Manajemen keuangan berkepentingan dengan bagaimana cara menciptakan dan
menjaga nilai ekonomis atau kesejahteraan. Dimana dalam pengambilan
keputusan keuangan juga harus berfokus pada penciptaan kesejahteraan.
Manajemen keuangan merupakan manajemen yang mengaitkan perolehan,
pembelanjaan atau pembiayaan dan manajemen aktiva dengan tujuan secara
menyeluruh dari suatu perusahaan. Tujuan yang diharapkan adalah untuk
mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional
terhadap kinerja perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia
dengan menggunakan variabel kontrol ukuran perusahaan, leverage dan
pertumbuhan perusahaan.
78243 | 658.15 SUN M | Library Lantai 2 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain