Text
Berpikir Kritis dalam Keperawatan
Proses keperawatan adalah suatu metode yang digunakan seorang perawat untuk membantu memecahkanmasalah pasien. Berfikir adalah merupakan salah satu fungsi otak dan fungsi tersebut dapat berjalan dengan baik jika tubuh dalam keaadaan sehat dan lingkungan yang memberikan rangsangan. Hal tersebut harapannyasebagai perawat mempunyai otak yang sehat.Untuk melaksanakan proses perawatan tersebut perawat dituntutmelakukan aktifitas kognitif dalam berfikir kritisyang diperlukan beberapa komponen antara lain ! PengetahuanPengalaman Kompetensi Sikap dan Standar Berfikir kritis dalam proses keperawatan mulaia dari tahapPengkajian "iagnosis keperawatanPerencanaan KeperawatanPelaksanaan dan e#aluasi yang semuanyamerupakan standar praktek keperawatan professional. Perawat dalam memenuhi secara komprehensif menggunakan ketrampilan kritis dan profesional sehingga pelananan yang diberikan bermutu bagi pasienmaupun perawat sendiri.
45866-c.3 | 610.73 RUB B | Library Lantai 3 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain