Text
Himpunan peraturan perundang-undangan pencegahan/penanggulangan HIV/AIDS
Kebijakan merupakan serangkaian keputusan yang dibuat oleh pemegang tanggung jawab pada bidang tertentu . Kebijakan tentang HIV/AIDS mencakup serangkaian keputusan dan aksi yang mempengaruhi lembaga, organisasi, dan system penyedia layanan dan pendanaan terkait dengan HIV/AIDS. Konteks kebijakan AIDS akan melingkupi kondisi politik,ekonomi dan sosial budaya ditingkat internasional, regional, nasional dan lokal. Sedangkan proses kebijakan akan dilihat bagaimana kebijakan itu diinisiasi, diformulasikan atau dikembangkan, dikomunikasikan, implentasi dan dievaluasi.
19350 | 614.547 026 H657 | Lantai 2 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain